KABUPATEN MUARO JAMBI - Pemkab adakan sembako murah di setiap kecamatan, Kabupaten Muaro Jambi untuk mengatasi melonjaknya harga pasar 9 bahan pokok. Hal ini diantisipasi Pemkab sekaligus memantau harga pasar.
Kepala Dinas Desa PerindaKop, Wiratni melalui Jasubag Infokom, Yohan Syah, SE mengatakan kenaikan harga sembako di pasar saat ini belum begitu melonjak. Pedagang pasar saat ini baru menaikkan harga jual berkisar 10 hingga 15 persen dari harga yang normal. Hal ini belum berpengaruh terhadap kebutuhan warga masyarakat.
Setiap tahunnya lonjakan harga pasar sembako satu minggu sebelum Lebaran Indul Fitri pedagang menaikkan harga sembako berpariasi. Yohan Syah, SE menambahkan pemkab telah menyiapkan kebutuhan pokok sembako murah yang dapat dijangkau seluruh lapisan masyarakat.
Sembilan bahan pokok sembako murah, gula pasir, telur, kacang tanah, tepung, mentega. Semua harga sembako yang dijual Pemkab Jambi lebih murah dibanding harga pasar, diantaranya, Telur yang dijual dengan harga perbutirnya Rp. 700, Kacang tanah perkilonya Rp. 10.000 , Mentega perbungkusnya Rp. 3000, Gula pasir perkilonya Rp. 7500, Tepung terigu perkilonya Rp. 8000, Tepung sagu perkilonya Rp. 6000.
Operasi pasar murah ini diadakan setiap tahunnya di setiap kecamatan Kabupaten Muaro Jambi untuk menyuplay daya beli masyarakat. Adapun pasar murah diadakan di Kecamatan Mestong Desa Sebapo. Kecamatan Kumpel Ilir di desa Pulai Karang Muaro Sebo Desa Jambi Kecil. Hal ini dilakukan Pemkab setiap tahunnya di Bulan Suci Ramadan. Yohan menambahkan Pemkab menyiapkan anggaran dana khusus setiap tahun, ini diperoleh Anggaran Pedapatan Belanja Daerah (APBD) sebesar Rp. 124 Triliun. Hal ini dilakukan Pemkab untuk kepentingan masyarakat Kabupaten Muaro Jambi (nst).
13 September 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Staff Redaksi
Hendrik S (Polda Metro Jaya) Valentinus MS (Jaksel) Gorby, Robin S (Jaktim) Ramdani BE, Agus Subarkah (Jakpus) (Jakut) Biro Bekasi :Sepmi R (Kabiro) , Joni Sitanggang, Binton Juntak, Mustofa, Ringan Simbolon, Haerudin, Herman Sitanggang, Mulayadi TH, Togar S, Banjarnahor, Syafi'i M, Biro Kab.Bogor :Irawan (Kabiro), Ucup Supriyadi, Rizal Aska, Depok : Radot S, (Kabiro), Karawang : Ade Junaidi (Kabiro), Rihas Purnama YM, Edi Askam, Mustamir, Otong, Wawan, Junaedi, Sopyan Junior, Mumuh MuhamadMursid. Perwkln Jabar: Idris C.Pasaribu (Ka Prwkl), Ungkap M, Deni Ridwan, Parasman. Biro Cimahi : Martunas S. Prwkln Lampung : Irmiadi (Ka.Prwkln) Suwardi, Suripto, nano Wijaya, Sutiyo, Suseno, Sujono, Herry, Adhie, Elik Yulianto, Israludin, Rimanda K Saputra. Kab Tanggamus : MBadri Ma'ruf. Prwkln Jambi : Sabarudin Nasution SE (Ka.Prwkl), Biro Tanjabbar : Abdul Munir, M.Syarif Hidayat. Biro Kab/Kota Siantar : Buhardo Siahaan. Biro Sulselbar : fadly Syarif (Ka.Biro)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar